Array
Welcome To Portal Komuniti :: Ukhwah.com

  Create An Account Home  ·  Topik  ·  Statistik  ·  Your Account  ·  Hantar Artikel  ·  Top 10 29-03-2024  

  Login
Nickname

Password

>> Mendaftar <<

  Mutiara Kata
Never explain yourself to anyone, the one who likes you don't need it, the one who hates you won't believe it
-- -- Snickers (warga Ukhwah.com)

  Menu Utama

  Keahlian Ukhwah.com
Terkini: navratan
Hari Ini: 0
Semalam: 0
Jumlah Ahli: 43152

  Sedang Online
Sedang Online:
Tetamu: 230
Ahli: 0
Jumlah: 230




  Yang Masuk Ke Sini
muslimin23: 2 hari yang lalu
Rashdin: 27 hari yang lalu


Sajak
Topik: MENGAPA KITA TIDAK BISA BERDAMAI (Puisi)


Carian Forum

Moderator: Administrator, kasih_kekasih
Portal Komuniti :: Ukhwah.com Indeks Forum
  »» Sajak
    »» MENGAPA KITA TIDAK BISA BERDAMAI (Puisi)

Please Mendaftar To Post


Oleh MENGAPA KITA TIDAK BISA BERDAMAI (Puisi)

awanAryati
Warga Rasmi
Menyertai: 04.12.2009
Ahli No: 38515
Posting: 12
Dari: Awan

malaysia   avatar


posticon Posting pada: 04-12-09 22:50


MENGAPA KITA TIDAK BISA BERDAMAI



Mengapa kita tidak bisa berdamai?

sementara
hanya keributan kecil
yang memicu pertengkaran kita
dibandingkan begitu banyak peperangan
yang pernah kita lakukan dahulu


Mengapa kita tidak bisa berdamai?

sementara
semakin hari kita semakin tersiksa
kerana tidak bisa lagi berkata-kata
tidak bisa lagi saling menatap
tidak bisa lagi bertemu muka


Mengapa kita tidak bisa berdamai?

rasanya seperti kembali patah hati
ketika kecewa bertutur segala
seperti kembali berontak
berteriak
untuk didengar
menuntut
untuk
dipedulikan


Mengapa kita tidak bisa berdamai?

padahal kufikir kita berdua bisa faham
ketika hati tak lagi dingin
tak ada lagi yang perlu dijawab
bahkan meninggalkan
bukan satu keputusan

sementara
kita pernah sering berhenti
untuk memenuhi keinginan sendiri
ternyata kita melakukannya
kerana terlalu sayang
atau
sebenarnya terlalu bodoh
hanya tak ingin
nasib berakhir nahas
berteriak pun hati itu
takkan terdengar
dan diam
lebih bising dari hingar bingar




* Awan


-----------------
...aku hanya ingin terbang dan menghilang...


Bookmark and Share

    


  Member Information For awanAryatiProfil   Hantar PM kepada awanAryati   Pergi ke awanAryati's Website   Quote dan BalasQuote

Member Messages

Forum Search & Navigation

 

Log in to check your private messages

Silakan Login atau Mendaftar





  


 

[ Carian Advance ]

Jum ke Forum 




Datacenter Solution oleh Fivio.com Backbone oleh JARING Bukan Status MSCMyPHPNuke Portal System

Disclaimer: Posting dan komen di dalam Portal Komuniti Ukhwah.com ini adalah menjadi hak milik ahli
yang menghantar. Ia tidak menggambarkan keseluruhan Portal Komuniti Ukhwah.com.
Pihak pengurusan tidak bertanggung jawab atas segala perkara berbangkit
dari sebarang posting, interaksi dan komunikasi dari Portal Komuniti Ukhwah.com.


Disclaimer: Portal Komuniti Ukhwah.com tidak menyebelahi atau mewakili mana-mana parti politik
atau sebarang pertubuhan lain. Posting berkaitan politik dan sebarang pertubuhan di dalam laman web ini adalah menjadi
hak milik individu yang menghantar posting. Ia sama-sekali tidak ada
kena-mengena, pembabitan dan gambaran sebenar pihak pengurusan Portal Komuniti Ukhwah.com

Portal Ukhwah
© Hakcipta 2003 oleh Ukhwah.com
Tarikh Mula: 14 Mei 2003, 12 Rabi'ul Awal 1424H (Maulidur Rasul)
Made in: Pencala Height, Bandar Sunway dan Damansara Height
Dibina oleh Team Walasri




Loading: 0.087709 saat. Lajunya....